AMIN

Snack Populer Ini Ternyata Sudah Dikenal Sejak Ratusan Tahun yang Lalu

19 Mei 2020  |  871x | Ditulis oleh : Kak Min
Snack Populer Ini Ternyata Sudah Dikenal Sejak Ratusan Tahun yang Lalu

Bisnis kuliner memang dikenal sebagai bisnis yang tak lekang oleh zaman. Maka tak heran apabila banyak perusahaan makanan yang sudah berusia ratusan tahun yang lalu. Kebanyakan produk tersebut merupakan makanan ringan yang kini sudah mendunia.

Diantara beberapa snack berikut, tentu sudah familiar dengan kita. Dikutip dari laman The Daily Meal, berikut selengkapnya.

Quaker Oats

Siapa yang tak kenal dengan makanan yang satu ini. Hidangan pengganti nasi ini ternyata sudah ada selama 143 tahun. Quaker Oats ini pertama didirikan pada tahun 1877 oleh The Quaker Mill Company di Amerika. Produk oatmeal sehat ini dikenal dengan logo seorang pria mengenakan topi dari abad 17.

Namun, sempat tersiar kabar bahwa Quaker Oats ini memiliki usia yang lebih tua lagi. Katanya, Quaker Oats ini sudah diproduksi sejak tahun 1850-an. Meskipun sudah berusia ratusan tahun, namun Quaker Oats masih tetap berjaya di pasaran.

Permen Karet Wrigley

Di urutan yang kedua ada permen karet keluaran Wrigley. Permen karet yang dikeluarkan di Chicago, Amerika ini sudah ada sejak tahun 1891.

Hingga 129 tahun terakhir, Wrigley ini sudah menciptakan berbagai macam permen karet yang dibuat dengan baking powder. Kemudian, Wrigley menambahkan varian rasa baru, seperti lemon, jeruk, nanas, dan pisang.

Beberapa tahun setelahnya, perusahaan ini memperkenalkan Juicy Fruit sebagai produk pertama mereka yang kemudian dikenal di berbagai belahan dunia.

Cornflakes

Selanjutnya ada cornflake yang merupakan salah satu snack populer sekaligus sereal yang mendunia. Perusahaan Kellogg mulai memproduksi sereal ini sejak tahun 1894 di Amerika. Hingga saat ini, berarti usia snack satu ini berada di sekitar 126 tahun.

Dulunya, cornflakes ini diciptakan bagi orang-orang yang sedang menghindari makanan manis dan pedas. Kemudian salah satu adik dari Kellogg meninggalkan gandum semalaman dan mulai fermentasi.

Agar tak sia-sia, Kellogg membuatnya menjadi adonan tipis dan dicetak hingga kering seperti sereal. Rupanya produk sereal ini digemari banyak orang bahkan sempat jadi snack yang populer saat itu. Hingga saat ini Cornflakes masih menjadi salah satu produk sereal dari Kellogg's yang mendunia.

 

Berita Terkait
Baca Juga:
Manfaat Puasa Senin Kamis Lengkap Hanya Di Langit7 dan Info Umum Lainnya

Manfaat Puasa Senin Kamis Lengkap Hanya Di Langit7 dan Info Umum Lainnya

Religi      

30 Sep 2021 | 731 Agus FZ


Salah satu amalan puasa sunnah yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW adalah puasa Senin Kamis, dimana tata caranya yang benar tentu harus sesuai dengan tuntunan agama islam. Sesuai namanya ...

Jangan Terlalu Sering Makan Mie Instan Awas Bahaya Mengintai

Jangan Terlalu Sering Makan Mie Instan Awas Bahaya Mengintai

Kesehatan      

6 Apr 2021 | 797 Agus FZ


Mie instan termasuk salah satu makanan yang tak asing bagi masyarakat, karena memasaknya cepet rasanya pun bervariasi. Makanan yang berbahan dasar tepung dan campuran bumbu ini sangat ...

Baru 4 Bulan Lalu Presiden Lebanon Menghina Turki, Ternyata Kini Turki Yang Kirim Bantuan Untuk Pertama Kali

Baru 4 Bulan Lalu Presiden Lebanon Menghina Turki, Ternyata Kini Turki Yang Kirim Bantuan Untuk Pertama Kali

Mancanegara      

7 Agu 2020 | 890 Kak Min


Baru 4 bulan yang lalu Presiden Lebanon Michel Auon melontarkan omongan yang sangat tidak mengenakan untuk negara Turki, bahkan sudah termasuk kedalam penghinaan terhadap Negara Turki. ...

Benarkah Diet Berdasarkan Golongan Darah Ada? Simak Yuk

Benarkah Diet Berdasarkan Golongan Darah Ada? Simak Yuk

Tips      

26 Jun 2020 | 744 Agus FZ


Banyak orang-orang yang pengen tubuhnya langsing, ideal, semampai terus menjalankan program diet. Kita harus tau bagaimana cara diet yang sehat, apa yang harus di konsumsi. Masih banyak ...

Masyaa Allah! Penampilan Aurel Hermansyah Saat Umroh, Mencuri Perhatian, Atta Halilintar: Dream Come True

Masyaa Allah! Penampilan Aurel Hermansyah Saat Umroh, Mencuri Perhatian, Atta Halilintar: Dream Come True

Pariwisata      

17 Maret 2023 | 283 Agus FZ


Pasangan fenomenal Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar baru jalani ibadah umroh. Diketahui, Atta Halilintar saat ini tengah menjalankan ibadah umroh. Tak sendirian Atta halilintar ...

Memilih Pasangan Idaman Sesuai Syariat Islam

Memilih Pasangan Idaman Sesuai Syariat Islam

Religi      

5 Jun 2023 | 4270 Agus FZ


Bismillah, pada kesempatan kali ini kita akan coba membahas terkait cara memilih pasangan dalam islam. Semoga dengan pembahasan ini, kita semua bisa mengamalkannya dalam memilih pasangan ...