hijab

Semarakkan Bulan Ramadhan, Muslim di Detroit Adakan Kontes Hias Rumah

22 Mei 2020  |  1109x | Ditulis oleh : Kak Min
Semarakkan Bulan Ramadhan, Muslim di Detroit Adakan Kontes Hias Rumah

Dalam meramaikan bulan Ramadhan, masing-masing kalangan memiliki caranya sendiri. Hal itu pula yang terjadi dengan umat Islam yang tinggal di Dearborn, Detroit, Amerika Serikat. Mereka memiliki caranya sendiri untuk menyemarakkan Ramadhan di tengah pandemi Corona ini.

Disana, sejumlah umat Islam menghias rumah mereka masing-masing. Kegiatan tersebut dinamakan Ramadan Lights Contest yang digagas oleh Hassan Chami yang seperti laporan Asociated Press yang dilansir dari laman cnnindonesia.

Mayoritas dekorasi yang dibuat menggunakan lampu berbentuk bulan dan bintang. Ada juga yang memajang kalimat yang bertuliskan Ramadan Mubarak dan Ramadan Kareem.

"Tujuan jangka pendek kegiatan ini adalah untuk menimbulkan semangat semua orang di masa sulit ini," kata Chami.

"Kemudian tujuan jangka panjang adalah untuk merayakan semangat bulan Ramadan," lanjutnya.

Dalam kontes ini, setiap penduduk boleh menominasikan rumah mereka sendiri ataupun rumah tetangga mereka. Mereka cukup memberi tahu alamat dan foto rumah yang dihias. Nantinya, sejumlah juri akan menyeleksi dekorasi rumah hingga menjadi 10 besar setiap distriknya. Kemudian juri akan memnentukan dekorasi mana yang paling menarik dan kreatif.

Perwakilan juri dari Halal Metropolis, Sally Howell, mengatakan Ramadan Lights Contest bisa menjadi tradisi untuk merayakan Ramadan dengan cara yang tidak biasa.

Baca Juga:
8 Cara Menaikkan View Youtube yang Ampuh, Konten Saja Tidak Cukup!

8 Cara Menaikkan View Youtube yang Ampuh, Konten Saja Tidak Cukup!

Tips      

26 Jun 2024 | 170 Agus FZ


Menaikkan view Youtube bukanlah tugas yang mudah. Dibutuhkan strategi yang tepat untuk memperoleh perhatian dari penonton serta menarik mereka untuk menonton video kita. Konten yang bagus ...

Ini 3 Khasiat Luar Biasa dari Roti Gandum untuk Kesehatan. Nomor 2 Penting!

Ini 3 Khasiat Luar Biasa dari Roti Gandum untuk Kesehatan. Nomor 2 Penting!

Kesehatan      

17 Okt 2020 | 998 Kak Min


Aghil - Roti gandum dapat menjadi pilihan untuk mendapatkan gizi yang baik. Bahkan, roti gandum memiliki manfaat yang lebih baik dibandingkan dengan roti putih.  Apa saja ...

Inilah Sejarah Hari Kebangkitan Nasional yang Perlu Diketahui

Inilah Sejarah Hari Kebangkitan Nasional yang Perlu Diketahui

Tips      

8 Jul 2024 | 170 Agus FZ


Hari Kebangkitan Nasional adalah salah satu hari nasional yang memiliki sejarah penting dalam perjalanan bangsa Indonesia. Perayaan ini memiliki tujuan untuk memperingati perjuangan dan ...

Solusi Pendidikan Anies Baswedan

Kreativitas dan Inovasi, Solusi Anies Baswedan dalam Meningkatkan Karier di Era Modern

Pendidikan      

8 Agu 2023 | 600 Kak Min


Anies Baswedan, sebagai seorang yang memahami dunia pendidikan, memiliki berbagai solusi untuk memperbaiki dan mengubah sistem pendidikan di Indonesia agar menjadi lebih baik. Dengan ...

Cara Mendapatkan Beasiswa Luar Negeri dan Persiapan IELTS Di Schoters

Cara Mendapatkan Beasiswa Luar Negeri dan Persiapan IELTS Di Schoters

Tips      

16 Des 2021 | 1101 Agus FZ


Yang namanya bea siswa pasti setiap orang menginginkannya, karena selain meringankan beban pembiayaan untuk biaya sekolah, juga bisa menunjukan bahwa kita mempunyai kelebihan di banding ...

Menu Super Lezat Cocok untuk Tanggal Tua

Menu Super Lezat Cocok untuk Tanggal Tua

Kuliner      

26 Sep 2022 | 697 Agus FZ


Tak terasa kita kembali mulai memasuki tanggal tua. Nah, kira-kira bagaimana nih keadaan dompet? Aman? Soal urusan perut, sih, tak usah khawatir. Tetaplah makan enak, meskipun ...